5 Penyebab Tidak Lolos Seleksi ASN PPPK Guru 2022, Mari Cermat Sebelum Mendaftar

- 2 November 2022, 07:00 WIB
 Ilustrasi - Lima hal penyebab tidak lolos seleksi administrasi ASN PPPK guru 2022
Ilustrasi - Lima hal penyebab tidak lolos seleksi administrasi ASN PPPK guru 2022 //Instagram.com/@Kemenpanrb/

Berikut adalah hal paling umum dan paling sering terjadi yang menjadi penyebab tidak lolosnya peserta pada seleksi administrasi PPPK 2022

Penyebab yang pertama yaitu pelamar melamar ke formasi yang sama sekali tidak sesuai dengan latar belakang pendidikan.

Ini adalah kesalahan yang paling umum sering terjadi namun sering terjadi.

Para pelamar PPPK melamar pada formasi tidak sesuai dengan latar belakang pendidikan mereka.

Baca Juga: Segera dibuka! Pendaftaran ASN PPPK 2022, Ini Berkas yang Harus Kamu Siapkan!

Padahal dalam syarat PPPK panitia jelas menyebutkan bahwa syarat hingga Latar belakang pendidikan wajib dimiliki pelamar.

Walaupun Latar belakang pendidikan pelamar masih termasuk, namun pada beberapa formasi akan menyebutkan lebih spesifikasi jurusan yang memang diperlukan.

Kemudian penyebab yang kedua yaitu hasil dari scan dokumen yang dilampirkan tidak terbaca jelas atau buram.

Penyebab pelamar gagal dalam seleksi PPPK 2022 selanjutnya dikarenakan hasil dari scan dokumen yang mereka lampirkan tidak terbaca jelas atau buram.

Maka dari itu peserta wajib memastikan bahwa semua dokumen yang diupload sudah terbaca jelas atau tidak buram.

Halaman:

Editor: Dwi Surya Andhika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x