Sebelum Ikut Seleksi Pendaftaran, Begini Rincian Gaji ASN PPPK Guru 2022, Yuk Cek Sekarang Juga

- 2 November 2022, 10:11 WIB
 Ilustrasi - Rincian gaji guru ASN PPPK 2022.*
Ilustrasi - Rincian gaji guru ASN PPPK 2022.* //Instagram.com/@Kemenpanrb/

KILASCIMAHI - Sama halnya dengan PNS, seorang yang lolos ASN PPPK guru 2022 juga akan mendapatkan gaji pokok.

Gaji pokok adalah imbalan dasar yang dibayarkan kepada pekerja menurut tingkat atau jenis pekerjaan yang besarnya ditetapkan berdasarkan kesepakatan.

Lalu berapa sih gaji pokok ASN PPPK guru 2022? yuk kita simak ulasannya.

Berikut kilascimahi.com sajikan besaran gaji ASN PPPK 2022 yang dikutip dari PP Nomor 98 Tahun 2020.

Baca Juga: Pendaftaran Seleksi Calon ASN PPPK Guru 2022 Sudah Resmi Dibuka, Ini Panduan untuk Buat Akun SSCASN

Gaji PPPK sudah diatur dalam Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 98 Tahun 2020 yang sudah diatur sesuai golongan sebagai berikut:

1. Gaji PPPK Golongan I: Rp 1.794-900 - Rp 2.686.200
2. Gaji PPPK Golongan II: Rp 1.960.200 - Rp 2.843.900
3. Gaji PPPK Golongan III: Rp 2.043.200 - Rp 2.964.200

4. Gaji PPPK Golongan IV: Rp 2.129.500 - Rp 3.089.600
5. Gaji PPPK Golongan V: Rp 2.325.600 - Rp 3.879.700
6. Gaji PPPK Golongan VI: Rp 2.539.700 - Rp 4.043.800

7. Gaji PPPK Golongan VII: Rp 2.647.200 - Rp 4.124.900
8. Gaji PPPK Golongan VIII: Rp 2.759.100 - Rp 4.393.100
9. Gaji PPPK Golongan IX: Rp 2.966.500 - Rp 4.872.000

Halaman:

Editor: Dwi Surya Andhika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x