Kereta Api Anjlok di Kadungora, Mengakibatkan Jalur Lalu Lintas Garut-Bandung Terputus

- 11 April 2022, 17:15 WIB
Seorang polisi tengah mengatur arus lalu lintas yang terputus di Jalan Raya Bandung-Garut  setelah sebuah rangkaian kereta api kargo anjlok di perlintasan Kadungora
Seorang polisi tengah mengatur arus lalu lintas yang terputus di Jalan Raya Bandung-Garut setelah sebuah rangkaian kereta api kargo anjlok di perlintasan Kadungora //JurnalGarut.com

Baca Juga: Menjelang 10 Hari Ramadhan 1443 H, Yuk Rutinkan Baca Sholawat Nariyah dan Jibril, Raih Keutamaannya

"Kereta Api jalur Kadungora mengalami anjlok sehingga posisi jalan, kedua arus lalu lintas tidak bisa dilalui," ujar petugas kepolisian dari video yang beredar.

Menurutnya posisi jalan raya Bandung-Garut tertutup dan tidak bisa dilalui oleh semua kendaraan

Hingga kini, belum ada keterangan resmi dari PT KAI terkait penanganan Kereta Api anjlok ini. .***

 

Tulisan ini sudah ditayangkan di JurnalGarut.com dalam artikel berjudul Breaking News Kereta Api Anjlok Melintang Di Pintu Lintasan Kadungora Garut Jalan Tertutup

Halaman:

Editor: Dwi Surya Andhika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x