Simak Cara Mudah Download Video dan Foto di Instagram Mengunakan HP Tanpa Aplikasi Tambahan

- 10 Oktober 2022, 12:30 WIB
Cara Mudah Download Video dan Foto di Instagram Mengunakan HP Tanpa Aplikasi Tambahan
Cara Mudah Download Video dan Foto di Instagram Mengunakan HP Tanpa Aplikasi Tambahan /ilustrasi/freepik.com

KILASCIMAHI - Simak cara download video dan foto di Instagram mengunakan HP namun tidak mau ribet menggunakan aplikasi tambahan.

Instagram merupakan salah satu aplikasi sosial media yang sering digunakan warganet tanah air untuk membagikan video atau foto di dunia maya.

Akan tetapi sebagian orang jika ingin download video di Instagram menggunakan aplikasi tambahan sebab tak banyak yang mengetahui cara mudahnya.

Lantas, bagaimana cara mudah download video di Instagram mengunakan HP tanpa menggunakan aplikasi tambahan? simak dibawah ini penjelasannya.

Baca Juga: Begini Arti Kata Pecun, Bahasa Gaul Yang Populer Di Media Sosial, Simak Ulasannya !

Alasan mengapa jika ingin mendownload suatu video di Instagram selalu menggunakan aplikasi lain.

Hal ini disebabkan aplikasi sosial media Instagram tidak menyediakan secara khusus fitur download sebuah video atau foto.

Namun jangan khawatir kamu bisa menggunakan cara dibawah ini untuk alternatif download sebuah video di Instagram tanpa ribet dan menginstal aplikasi lain.

Seperti yang dikutip dari channel YouTube Goliketrik, Berikut ini cara download video di Instagram.

Baca Juga: Ternyata ini Arti Kata Ngab Dalam Bahasa Gaul Yang Sempat Viral di Sosial Media

1. Buka aplikasi Instagram di Smartphone dan cari video yang akan di download.

2. Klik titik tiga yang berada di pojok kanan atas yang berada di Video, Lalu klik Tautan.

3. Selanjutnya setelah menyalin Link tautan video tersebut, buka Google Crome di Hp anda, dan ketik igram.io

4. Jika sudah berada di situs igram.io paste link video tersebut dan klik download.

5. Jika berhasil maka akan muncul video yang ingin kita download di situs igram.io.

6. Lalu, klik tombol download.mp4, jika berhasil mendownload akan muncul notifikasi dan download sedang berjalan.

Baca Juga: Simak Arti dari Kode 03031 Dalam Bahasa Gaul Yang Viral di TikTok, Ternyata Tidak Sembarangan Digunakan

Demikian ulasan mengenai cara mendownload video di Instagram dengan mudah dan menambahkan aplikasi tambahan.***

Editor: Intan Augustine Aida Suphi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x