Bacaan Doa Malam Nisfu Sya'ban Lengkap dengan Bahasa Arab, Latin, dan Terjemahannya

- 7 Maret 2023, 17:45 WIB
Bacaan doa Nisfu Sya'ban lengkap dengan bahasa Arab, Latin, dan terjemahannya
Bacaan doa Nisfu Sya'ban lengkap dengan bahasa Arab, Latin, dan terjemahannya /pixabay.com

KILASCIMAHI - Simak selengkapnya, bacaan doa malam Nisfu Sya'ban lengkap dengan bahasa Arab, Latin, dan terjemahannya.

Malam Nisfu Sya'ban adalah salah satu malam yang penuh dengan kemuliaan dan keistimewaan. 

Maka, bagi umat muslim malam ini dianjurkan memperbanyak menjalankan ibadah diantaranya adalah memperbanyak istighfar, bersedekah, berdzikir, dan membaca surat Yasin sebanyak tiga kali. 

Selain itu juga dianjurkan bagi umat muslim untuk memperbanyak ibadah sholat sunnah dan berdoa. 

Baca Juga: Bacaan Doa yang Dianjurkan Pada Malam Nisfu Sya'ban 1444 Hijriah

Pasalnya, pada malam Nisfu Sya'ban ini adalah waktu mustajab diijabahnya doa-doa yang kita panjatkan.

Adapun doa khusus yang dianjurkan untuk diamalkan pada malam ini dicatat dalam kitab Maslakul Akhyar Mufti Betawi Sayyid Utsman bin Yahya.

Adapun bacaan doa dalam bahasa Arab, Latin, dan terjemahannya sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Baiq Aprilia Intan Sinara H.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x