Prakiraan Cuaca untuk Wilayah Cimahi dan Sekitarnya Senin, 27 Juli 2020: Cerah Berawan

- 27 Juli 2020, 10:02 WIB
ILUSTRASI cerah berawan.*
ILUSTRASI cerah berawan.* /Pixabay/

PR CIMAHI – Memasuki Bulan Juli Indonesia saat ini mulai memasuki musim kemarau.

Musim kemarau saat ini turut mulai melanda sejumlah wilayah di Jawa Barat, bagi Anda yang hendak melakukan aktivitas di luar rumah sebaiknya memperhatikan kondisi cuaca untuk wilayah Cimahi dan sekitarnya.

Dikutip oleh pikiranrakyat-cimahi.com dari situs resmi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) prakiraan cuaca untuk wilayah Cimahi dan sekitarnya pada pagi hari diperkirakan cerah berawan.

Baca Juga: Virus Corona Dapat Menempel pada Ponsel, Berikut Cara Membersihkannya

Untuk siang hingga sore hari secara umum wilayah Cimahi dan sekitarnya diperkirakan cerah berawan.

Adapun pada malam harinya secara keseluruhan wilayah Cimahi dan sekitarnya diperkirakan cerah berawan.

Sedangkan dini hari nanti secara umum wilayah Cimahi dan sekitarnya diperkirakan cerah berawan.

Baca Juga: Berdampak Buruk Terhadap Kesehatan, Berikut Efek Samping Akibat Terlalu Banyak Mengonsumsi Kopi

Untuk tingkat suhu udara diperkirakan berkisar mulai dari 23 hingga 31 derajat celcius dengan kecepatan angin yang bertiup dari arah timur menuju barat dengan kecepatan berkisar mulai dari 10 km/jam.

Adapun tingkat kelembaban udara berkisar mulai dari 50 hingga 85 persen.

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x