Dikdik S Nugrahawan Kian Berpeluang Diusung Partai Golkar Dalam Pilkada Cimahi 2024, Ini Faktanya

- 27 Mei 2024, 18:09 WIB
Dikdik S Nughrahawan berpeluang besar diusung Partai Golkar di Pilkada Kota Cimahi
Dikdik S Nughrahawan berpeluang besar diusung Partai Golkar di Pilkada Kota Cimahi /Pemkot Cimahi/

Hasil survey dengan pertanyaan terbuka, diketahui Dikdik S Nugrahawan memperoleh 29,0 persen sedangkan Ngatiyana 20,1 persen.

Survey dengan Simulasi 4 Calon pada Simulasi Pertama, Dikdik S. Nugrahawan 45.3%; Ngatiyana 30.8%; Simulasi Kedua Dikdik S. Nugrahawan 43.0%; Ngatiyana 29.8%; Simulasi Ketiga Dikdik S. Nugrahawan 49.9%; Ngatiyana 30.8%.

Sedangkan dari survey dengan Simulasi 3 Calon pada Simulasi Pertama, Dikdik S. Nugrahawan 54.5%; Ngatiyana 33.1%; Simulasi Kedua Dikdik S. Nugrahawan 46.8%; Ngatiyana 30.3%; Simulasi Ketiga Dikdik S. Nugrahawan 50.9%; Ngatiyana 31.3%

Hasil serupa tak jauh berbeda terlihat dalam Simulasi 2 Calon, yakni Dikdik S. Nugrahawan 56.5%; Ngatiyana 33.1%.

Peluang Dikdik Diusung Golkar

Dengan adanya hasil survey ini, peluang Dikdik S Nugrahawan untuk diusung Partai Golkar dalam Pilkada Kota Cimahi 2024 semakin besar.

Meski demikian, Budhi menambahkan bahwa masih ada beberapa tahapan lagi sebelum keluar rekomendasi nama calon walikota Cimahi yang akan diusung Partai Golkar dalam Pilkada Kota Cimahi 2024 nanti.

Baca Juga: Kejaksaan Siap Usut Dugaan Mark Up Dana Reses Anggota DPRD Cimahi Fraksi PKS, Carlo: Masyarakat Silahkan Lapor

''Untuk keputusannya pun berada di tangan DPP Partai Golkar. Kami disini hanya berusaha untuk menjaring kandidat terbaik dan berpeluanh untuk memenangkan Pilkada Kota Cimahi November 2024 nanti,'' pungkas Budhi Setiawan.

Halaman:

Editor: Riffa Anggadhitya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah