Berikut Daftar Minuman Penurun Kolesterol Jahat Dalam Tubuh

- 31 Oktober 2022, 18:00 WIB
daftar Minuman yang bisa menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh
daftar Minuman yang bisa menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh /pixabay/silviarita

Kolesterol dibagi menjadi 2 yaitu kolesterol LDL (kolesterol jahat) dan kolesterol HDL.

Baca Juga: Wow! Ternyata Mengkonsumsi Biji Nangka Banyak Manfaatnya, Diantaranya Dapat Menurunkan Kadar Kolesterol Tinggi

Kolesterol LDL adalah kolesterol yang mengendap di arteri atau biasa disebut kolesterol jahat. Sedangkan kolesterol HDL adalah kolesterol yang disebut sebagai kolesterol baik.

Kondisi Kadar kolesterol LDL terlalu tinggi, disebut sebagai hiperkolesterolemia dan berbahaya bagi tubuh.

Kolesterol yang banyak mengendap di arteri menyebabkan tersumbatnya pembuluh darah. 

Pembuluh darah yang tersumbat menyebab stroke, gagal jantung dan lain sebagainya. 

Oleh karena itu, kadar kolesterol harus dijaga dengan mengunsumsi minuman dan makanan yang mengandung senyawa yang dapat menurunkan kolesterol.

Baca Juga: Memahami Hubungan Kolesterol dengan Kesehatan Hati

Dilansir dari YouTube Saddam Ismail, dr. Ismail menjelaskan beberapa minuman yang dapat menurunkan kolesterol. 

Minuman yang dapat menurunkan kolesterol

Halaman:

Editor: Baiq Aprilia Intan Sinara H.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah