Kemarau Panjang, Pemkab Cianjur Imbau Warga Gelar Sholat Istisqa

- 22 Agustus 2023, 10:32 WIB
Kemarau Panjang, Pemkab Cianjur Imbau Warga Gelar Sholat Istisqa
Kemarau Panjang, Pemkab Cianjur Imbau Warga Gelar Sholat Istisqa /ilustrasi sholat berjamaah/

Sementara itu, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Cianjur, sudah melayangkan surat penetapan status siaga darurat bencana kekeringan di Kabupaten Cianjur tahun 2023.

"Ada 16 Kecamatan di Kabupaten Cianjur yang terdampak, namun bagi wilayah yang terdampak susah air nanti akan di-drop bantuan air bersih dari PMI dan juga PDAM," kata Kepala BPBD Kabupaten Cianjur, Asep Kusmanawijaya, melalui sambungan telpon, pada Senin, 21 Agustus 2023.

 

Halaman:

Editor: Titin Kartika Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah