Inilah 10 Gejala Penyakit Gula Darah atau Diabetes Yang Patut Diwaspadai, Simak Kata dr Ema Surya Pertiwi

- 9 Juni 2022, 08:30 WIB
Berikut gejala penyakit gula darah atau diabetes yang tidak disadari namun berbahaya bagi tubuh, ini penjelasan dr Ema Surya Pertiwi
Berikut gejala penyakit gula darah atau diabetes yang tidak disadari namun berbahaya bagi tubuh, ini penjelasan dr Ema Surya Pertiwi /pixabay.com

KILASCIMAHI - Berikut gejala penyakit gula darah atau diabetes yang tidak disadari namun berbahaya bagi tubuh, ini penjelasan dr Ema Surya Pertiwi.

Walaupun gejalanya spele, namun penyakit gula darah atau diabetes bisa berbahaya bagi kesehatan tubuh kita.

Ada beberapa gejala penyakit gula darah atau diabetes yang sering dispelekan menurut dr Ema Surya Pertiwi.

Secara tidak disadari, biasanya penyakit gula darah atau diabetes bisa saja menyerang dalam keadaan baik-baik saja.

Baca Juga: Ternyarta Lidah Buaya Bisa Mencegah Penyakit Gula Darah atau Diabetes, Ini Penjelasan dr Saddam Ismail

Satu-satunya cara pasti untuk mengetahui penyakit gula darah atau diabetes bisa cek kadar gula dalam urin dan darah di laboratorium.

Dikutip kilascimahi.com melalui kanal youtube Emasuperr berjudul 10 Gejala Gula Darah Tinggi, Diabetes. Sepele tapi Bahaya ! | dr. Emasuperr,

Berikut ini 10 gejala penyakit gula darah atau diabetes:

1. Kelelahan Setelah Makan
Kelelahan setelah sarapan maupun makan siang, padahal sudah beristirahat cukup tetap lelah dan mengantuk. Apalagi setelah makan tinggi karbohidrat seperti nasi, mie, roti, dan pasta.

Halaman:

Editor: Dwi Surya Andhika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah