10 Jurusan Kuliah Berpeluang Besar Lolos Seleksi CPNS 2023, Simak Apa Saja? Siapa Tau Jurusan Kamu Termasuk!

- 26 Januari 2023, 10:29 WIB
10 Jurusan Kuliah Berpeluang Besar Lolos Seleksi CPNS 2023, Simak Apa Saja? Siapa Tau Jurusan Kamu Termasuk!
10 Jurusan Kuliah Berpeluang Besar Lolos Seleksi CPNS 2023, Simak Apa Saja? Siapa Tau Jurusan Kamu Termasuk! /pexels.com/Polina Tankilevitch/
KILASCIMAHI - Simak 10 jurusan kuliah yang berpeluang besar lolos seleksi CPNS 2023, siapa tau jurusan kamu termasuk?
 
Seleksi CPNS 2023 akan segera dibuka, kabarnya pendaftaran akan dibuka pada bulan Juni mendatang.
 
"Pemerintah sudah memutuskan untuk melakukan open rekrutmen CPNS dan PPPK pada tahun 2023," tegas Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas, Senin (26/12).
 
Dibukanya seleksi CPNS tahun 2023 ini rupanya menghadirkan sejumlah peluang besar bagi jurusan kuliah tertentu.
 
Diketahui ada 10 jurusan yang memiliki peluang besar lolos seleksi CPNS 2023 ini, mau tahu apa saja?
 
Berikut kilascimahi.com sajikan 10 jurusan kuliah yang memiliki peluang besar lolos seleksi CPNS 2023
 
10 Jurusan Kuliah Berpeluang Besar Lolos Seleksi CPNS 2023
 
1. Politik dan Pemerintahan
2. Teknologi Informasi
3. Manejemen
4. Ekonomi Pembangunan
5. Pendidikan
6. Kesehatan
7. Bahasa Inggris
8. Psikologi
9. Hukum 
10. Teknik 
 
Itulah 10 jurusan kuliah yang memiliki peluang besar untuk lolos seleksi CPNS 2023.
 
Jika salah satu jurusan di atas adalah jurusan yang kamu pilih ketika kuliah, maka kamu memiliki kesempatan besar untuk lolos seleksi CPNS 2023.
 
Kesempatan ini tentunya harus kamu manfaatkan untuk mengikuti seleksi CPNS 2023.
 
Demikian kilascimahi.com sajikan 10 jurusan kuliah yang memiliki peluang besar untuk lolos seleksi CPNS 2023.***
 
 
 
 

Editor: Kamariah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah