Kenali Ciri-ciri Kucing Stres yang Harus Diketahui, Pemula Wajib Tahu!

- 4 Januari 2024, 18:30 WIB
kucing
kucing /google/pikist.com

KILASCIMAHI – Kucing sama halnya seperti manusia, ternyata mereka bisa juga mengalami stres lho. Hal ini juga bisa berdampak pada kesehatan dan jiwa kucing. Yuk, simak untuk lebih jelasnya.

Ciri-ciri kucing stres bisa terlihat sangat jelas secara signifikan dan sangat mempengaruhi sifat dan tingkah laku kucing.

Banyak hal yang busa membuat kucing stress dan para owner biasannya tidak menyadari hal-hal kecil bisa membuat anabul stres secara tiba-tiba.

Pengaruh lingkungan, manusia dan kucing lain adalah Sebagian besar penyebab kucing stress yang sangat umum. Apalagi jika kalian pemula dan baru mengadopt kucing untuk pertama kali hal ini sangat wajar di jumpai.

Baca Juga: Nama Kucing Lucu Capres Anies Dan Prabowo, Ada Bobby Hingga Oboy, Peliharaan Pun Terseret Pilpres 2024

Untuk pembahasan lebih lengkapnya yuk simak ulasan tentang ciri-ciri kucing stres yang wajib diketahui terutama para pemula yang dilansir dari akun Tiktok @wmbanimalclinic.

Ciri-ciri kucing stres yaitu

  1. Suka bersembunyi
  2. Lebih agresif dan defensive
  3. Menjilat berlebihan
  4. Tidak nafsu makan
  5. Suara kucing berubah
  6. Perubahan kebiasaan buang air

Baca Juga: Ingin Anabulmu Terlihat Lebih Gemuk Dan Berbulu Indah, Berikan Makanan Kucing Terbaik Ini

Beberapa faktor penyebab kucing stres diantaranya adalah :

  1. Faktor fisik seperti kucing menderita penyakit kulit, luka, dan kutu
  2. Faktor psikologis yakni
  • Pemberian makan yang sama
  • Berada di kandang diwaktu yang lama
  • Tidak ada tempat bermain
  • Mengganti makanan
  1. Faktor lingkungan :
  • Ada hewan atau kucing lain
  • Kandang kotor dan tidak nyaman
  • Pemiliik baru

Baca Juga: Tidak Mahal Memberi Makan Kucing Kesayanganmu, Cukup Gunakan Merk Ini, Harganya Dibawah Rp 20 Ribuan

Halaman:

Editor: Baiq Aprilia Intan Sinara H.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x