Ingin Kucing Kesayanganmu Sehat Dan Memiliki Bulu Yang Indah, Ini Rekomendasi 10 Merk Makanan Kucing Premium

- 20 November 2023, 17:05 WIB
Rekomendasi makanan kucing premium
Rekomendasi makanan kucing premium /Instagram malkuvitamin

KILASCIMAHI - Setiap owner pasti ingin kucing kesayangannya selalu sehat, untuk itu gunakanlah salah satu dari 10 rekomendasi makanan kucing premium ini.

Selain menyehatkan, dengan mengkonsumsi makanan kucing premium, bulu hewan kesayanganmu itu pasti akan tumbuh lebih indah.

Hal ini dikarenakan, makanan kucing premium ini sangat kaya akan vitamin dan nutrisi yang dibutuhkan oleh anabulmu.

Dengan memberikan makanan kucing premium, tumbuh kembang peliharaanmu itu akan lebih terjaga.

Baca Juga: Resep Makanan Kucing yang Mudah dan Sehat, Dijamin Murah Dikantong

Selain cepat besar, kucing kesayanganmu ini akan memiliki tulang yang lebih kuat dan bulu yang lebih indah.

Meski demikian, jangan asal memberikan makanan kepada kucingmu itu. Pasalnya tidak semua merk makanan kucing premium cocok dengan peliharaan kamu.

Pastinya semua owner atau pemilik selalu memperhatikan tumbuh kembang kucing mereka.

Lalu merk makanan kucing premium seperti apa saja itu? Simak penjelasannya yang dilansir dari Tokopedia.com.

 

10 Makanan Kucing Premium

Jangan Sembarangan, Inilah 5 Panduan Memilih Makanan Kucing yang Berkualitas dan Cocok untuk Anabulmu
Jangan Sembarangan, Inilah 5 Panduan Memilih Makanan Kucing yang Berkualitas dan Cocok untuk Anabulmu

1. CouCou (Rp93.500 - Rp99.000) 1,5kg

2.Wellness Natural Cat Food Grain Free (Rp288.000 - Rp465.000)

3. Natural Bridge Beauty Cat Food For All Life Stages (Rp89.000 - Rp246.000) 1,5kg

4. Whiskas (Rp5.900 Wet Food Pouch), (Rp70.034, 1.1kg Dry Food)

5. Proplan (Rp15.450 85gr)
(Rp635.000 7kg)

6. Royal Canin (Rp27.000 85gr)
(Rp438.450 4kg)

7. Felibite (Rp12.000 500gr)
(Rp25.000 1kg)

8. Friskies (Rp25.900 450gr)
(Rp264.462 7kg)

Baca Juga: 7 Nama Kucing Artis Indonesia, Ada Nagita Slavina Hingga Rizky Billar, Ada Yang Anggun Sampai Bikin Ngakak

9. Me-o (Rp 19.000 creamy treats)
(Rp237.900 7kg dry food)

10. Maxi (Rp13.900 1kg - Rp480.000 20kg)

Itulah ulasan mengenai 10 merk makanan kucing premium yang meningkatkan kesehatan peliharaanmu.***


Editor: Riffa Anggadhitya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah