6 Manfaat Daun Kelor untuk Kesehatan Salah Satunya Dapat Menurunkan Kadar Gula Darah

- 15 November 2022, 19:00 WIB
6 Manfaat Daun Kelor untuk Kesehatan Salah Satunya Dapat Menurunkan Kadar Gula Darah
6 Manfaat Daun Kelor untuk Kesehatan Salah Satunya Dapat Menurunkan Kadar Gula Darah /pixabay/

 

  1. Mengatasi peradangan

Peradangan merupakan respon alami tubuh terhadap infeksi atau cedera.

Dengan mengkonsumsi daun kelor maka peradangan bisa  hilang di dalam tubuh.

 Baca Juga: 5 Cara Alami Turunkan Darah Tinggi Tanpa Perlu Repot-Repot Minum Obat, Berikut Penjelasan Menurut dr. Vito!

  1. Mengontrol tekanan darah

Daun kelor banyak mengandung kalium dan antioksidan yang berfungsi untuk menurunkan tekanan darah dan menjaganya tetap stabil sehingga mencegah terjadinya hipertensi.

 

  1. Memelihara Kesehatan dan fungsi otak

Kandungan antioksidan yang terdapat di dalam daun kelor bermanfaat untuk menjaga fungsi otak.

Beberapa riset menunjukan bahwa asupan antioksidan yang tercukupi dapat menurunkan penyakit alzheimer dan penyakit  Parkinson.

Adapun dengan rutin mengkonsumsi daun kelor dapat meningkatkan kinerja otak atau menguatkan daya ingat otak kita.

 

Halaman:

Editor: Baiq Aprilia Intan Sinara H.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah