Putin Sesalkan Keruntuhan Uni Soviet

- 13 Desember 2021, 07:47 WIB
Presiden Rusia, Vladimir Putin
Presiden Rusia, Vladimir Putin /Sergei Ilyin/Kremlin via Reuters

"Kadang-kadang (saya) harus bekerja sambilan dan mengemudikan taksi. Tidak enak membicarakan ini, tetapi sayangnya, ini juga terjadi," kata dia.

Sebelumnya, Putin menyebut runtuhnya Uni Soviet adalah bencana geopolitik terbesar abad ke-20,.

Namun, komentar barunya di film ini menunjukkan bagaimana ia melihatnya secara khusus sebagai kemunduran bagi kekuatan Rusia.

Ukraina adalah salah satu dari 15 republik Uni Soviet. Vladimir Putin bahkan menggunakan artikel panjang yang diterbitkan di situs Kremlin tahun ini untuk menjelaskan mengapa dia percaya tetangga Ukraina dan rakyatnya adalah bagian integral dari sejarah dan budaya Rusia.

Tetapi, pandangan ini ditolak oleh Ukraina sebagai versi sejarah yang bermotivasi politik dan terlalu disederhanakan.***

Penulis : Julkifli Sinuhaji

Halaman:

Editor: Riffa Anggadhitya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah