Cerita Eks Gelandang Persib, Eka Ramdhani Bersama BMT itQan Berbagi Kebahagiaan Kurban di Pedalaman

- 19 Juli 2022, 09:21 WIB
Eks Gelandang Persib, Eka Ramdani bersama Kepala Divisi BMT itQan, Edwin Gafitra S  menyerahkan wakaf Al Quran dan Tebar Manfaat Kurban di.Cidaun, Kabupaten Cianjur, belum lama ini
Eks Gelandang Persib, Eka Ramdani bersama Kepala Divisi BMT itQan, Edwin Gafitra S menyerahkan wakaf Al Quran dan Tebar Manfaat Kurban di.Cidaun, Kabupaten Cianjur, belum lama ini /

Hal ini tentu saja mengundang antusias warga. Pasalnya, kapan lagi ada kesempatan untuk bisa bermain dengan pemain Persib yang sangat terkenal ini.

 Program Teman Kurban di Pelosok ini, kata Edwin, ditutup dengan penyerahan wakaf al-Quran sebanyak 100 mushaf kepada  Pondok Pesantren Raudhatul Islam at Tohiryah.

''Alhmdulillah terima kasih atas penyelenggaraan kurban di pelosok di wilayah pesantren mugi tambih-tambih berkah kanggo sdayana khususna sahabat-sahabat BMT itQan,''ungkap Pimpinan Ponpes Raudhatul Islam at Tohiryah, Ustadz Adnan.

Baca Juga: Mencengangkan, Eka Ramdani, Eks Gelandang Fenomenal Persib Bandung Kini Jadi Tukang Jagal Kambing Qurban

Selain masyarakat Desa Sukapura, acara Teman Kurban di Pelosok yang digelar MBT itQan dan tolongmenolong.id bersama Eka Ramdani dihadiri pula oleh Plt. Camat Cidaun, Sofyan Sauri. S. Sos; Kapolsek Cidaun, AKP Mardi Sumardi. SH bersama Kepala Desa Sukapura, Hilman.

Demikian ulasan mengenai cerita eks gelandang Persib, Eka Ramdani bersama BMT itQan dan tolongmenolong.id melakukan tebar manfaat kurban di pelosok.

Halaman:

Editor: Riffa Anggadhitya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah