Lantunkan Takbir Muqayyad Selama Hari Tasyrik Pasca Idul Adha 2023, Ini Bacaannya

- 30 Juni 2023, 04:50 WIB
Bacaan takbir  Muqayyad di Hari Tasyrik,atau selama tiga hari pasca dul Adha.
Bacaan takbir Muqayyad di Hari Tasyrik,atau selama tiga hari pasca dul Adha. /PEXELS/mohammad ramezani

KILASCIMAHI - Memasuki Hari Tasyrik, lantunkan Takbir Muqayyad pasca Idul Adha 2023.

 

Di Hari Tasyrik, kaum muslim dilarang untuk melaksanakan puasa, baik itu qadha maupun puasa Sunnah lainnya.

Meski demikian, pasca Idul Adha 2023, kaum muslim dianjurkan untuk tetap melantunkan Takbir Muqayyad di Hari Tasyrik ini.

Dengan demikian, selama Hari Tasyrik, mulai dari 11-13 Dzulhijah, kaum muslim dianjurkan tetap melantunkan Takbir Muqayyad ini.

Baca Juga: Prabowo Bagikan Ratusan Sapi Kurban Ke Pesantren, Terberat Sapi 'Sapruy' 1,3 Ton Ke Pesantren Buntet Cirebon

Dikutip dari laman resmi NU Jabar Online, disebutkan bahwa salah satu amalan yang dianjurkan dilafalkan selama tiga hari pasca Idul Adha adalah Takbir Muqayyad.

Seperti dalam hadist berikut ini:

“Barangsiapa yang menghidupkan malam hari raya, Allah akan menghidupkan hatinya di saat hati-hati orang sedang mengalami kematian. (Lihat: Ibrahim Al Bajuri, Hasyiyah al-Bajuri, [Thaha Putra], h:227)

Halaman:

Editor: Riffa Anggadhitya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah