5 Persiapan Menjelang Bulan Suci Ramadhan 1444 Hijriah yang Harus Anda Lakukan

- 3 Maret 2023, 13:25 WIB
Persiapan Menjelang Bulan Suci Ramadhan 1444 Hijriah
Persiapan Menjelang Bulan Suci Ramadhan 1444 Hijriah /pexels.com

Untuk itu, anda perlu melatih diri dari sekarang sehingga ketika Ramadhan tiba anda tidak akan merasa terbebani karena ibadah tersebut sudah menjadi sebuah kebiasaan.

2. Memperbanyak Bacaan Al-Qur'an dan Dzikir. 

Bulan Ramadhan merupakan bulan yang disebut dengan bulan tilawah dan tadarus Al-Qur'an.

Baca Juga: Awal Ramadhan 1444 H Tahun 2023 Jatuh Pada? Simak Ulasan Berikut Selengkapnya!

Pasalnya, pada bulan Ramadhan umat muslim diturunkan kita suci penyempurna yakni Al-Qur'an kepada Rasullullah Muhammad SAW. 

Maka, seluruh umat muslim sangat dianjurkan untuk memperbanyak bacaan Al-Qur'an dan Dzikir di bulan penuh keberkahan ini. 

Bahkan ganjaran dalam membaca Al-Qur'an di bulan ini dilipatgandakan dibandingkan dengan bulan lainnya. 

3. Sedekah

Sedekah merupakan salah satu bentuk ibadah ketaatan kepada Allah SWT atas rezeki yang dimiliki. 

Bersedekah tidak hanya dianjurkan dilakukan di bulan Ramadhan akan tetapi, bersedekah bisa anda lakukan kapanpun dan dimanapun. 

Halaman:

Editor: Baiq Aprilia Intan Sinara H.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x