Tata Cara Puasa Ayyamul Bidh Sesuai Syariat Islam

- 22 Januari 2023, 16:50 WIB
Tata cara puasa Ayyamul Bidh berikut ini./pexels @Engin Akyurt
Tata cara puasa Ayyamul Bidh berikut ini./pexels @Engin Akyurt /

1. Jika puasa sunnah Ayyamul Bidh bertepatan dengan hari tasyrik maka, pelaksanaannya dikecualikan seperti pada tanggal 13 Dzulhijjah.

Pada hari tasyrik terdapat larangan khusus untuk berpuasa.

2. Puasa Ayyamul Bidh tidak harus dilaksanakan di pertengahan bulan jika memiliki alasan tertentu seperti lupa, dan lainnya.

Maka, anda bisa menggantikan pada tanggal lain dalam bulan tersebut asalkan selama tiga hari berturut-turut.

Hal ini dijelaskan oleh Syaikh Abdul Aziz bin Baz Rahimahullahu ta'ala.

Baca Juga: Berikut Bacaan Niat Puasa Sunnah Bulan Rajab yang Penuh Kemuliaan!

3. Jika ingin berpuasa harus disertai dengan niat yang tulus dan ikhlas karena Allah.

Agar ibadah puasa yang anda jalankan mendapatkan pahala dari Allah SWT.

Niat puasa bisa diucapkan dalam hati ataupun lisan, akan tetapi lebih afdol jika diucapkan diantara keduanya.

Baca Juga: Apa Itu Hari Tasyrik? Berikut Amalan Yang Dianjurkan Di Hari Tersebut dan Keutamaannya!

Halaman:

Editor: Baiq Aprilia Intan Sinara H.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah