Simak Beberapa Amalan Ketika Gempa Terjadi: Tobatlah Sebelum Terlambat

- 22 November 2022, 04:54 WIB
Simak Beberapa Amalan Ketika Gempa Terjadi: Tobatlah Sebelum Terlambat
Simak Beberapa Amalan Ketika Gempa Terjadi: Tobatlah Sebelum Terlambat /Antara/

KILASCIMAHI - Berikut amalan ketika gempa terjadi di tempat tinggal mu, salah satunya dengan bertobat kepada Allah SWT sebelum semuanya terlambat.

Hari ini ratusan rumah warga di wilayah Cianjur rusak akibat gempa susulan yang terjadi siang hari tadi yang bermagnitudo 5,6.

Tak hanya di Cianjur, wilayah sekitarnya pun ikut merasakan guncangan hebat dari gempa tersebut.

Gempa memang bisa terjadi kapan pun dan di mana pun, termasuk di wilayah tersebut tinggalmu.

Sebelum semuanya terlambat marilah kita sama-sama memperbaiki diri agar senantiasa dilimpahkan rahmat oleh Allah SWT.

Baca Juga: Info Terkini Gempa Cianjur: Korban Meninggal Capai 62 Orang, Ratusan Rumah di Sukabumi dan Bogor Ikut Rusak

Ada beberapa amalan ketika terjadi gempa, mau tahu apa saja? yuk simak ulasannya.

Dilansir dari akun Instagram @iqra.islamic.bookstore, berikut amalan ketika gempa.

1. Taubat kepada Allah SWT.

Sesungguhnya peristiwa gempa terjadi atas izin Allah SWT. maka dari iti mintalah perlindungan hanya kepadanya, dengan bertaubat sebelum terlambat.

Halaman:

Editor: Kamariah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x