Ini Fitur 'Rahasia' Whatsapp yang Banyak Orang Tidak Tahu, Bisa Hapus Pesan Otomatis Anti Ribet, Ini Caranya

- 12 Februari 2022, 18:41 WIB
Fitur 'rahasia" Whatsapp yang banyak orang belum tahu, yaitu disappearing messages. Dengan fitur ini, penggunanya bisa menghapus pesan yang telah dikirim secara otomatis
Fitur 'rahasia" Whatsapp yang banyak orang belum tahu, yaitu disappearing messages. Dengan fitur ini, penggunanya bisa menghapus pesan yang telah dikirim secara otomatis /Antara Foto

KILASCIMAHI - Pesan di aplikasi whatsapp kamu numpuk? Tapi ribet buat hapus satu-satu?

Sebenarnya, Whatsapp sudah memiliki fitur 'rahasia' yang banyak orang tidak tahu.

Fitur 'rahasia' ini membuat kamu menghapus pesan di aplikasi Whatsapp secara otomatis.

Fitur 'rahasia' Whatsapp anti ribet ini bernama Disappearing Messages.

Baca Juga: Viral, Kisah TKW Indonesia Kaya Mendadak Setelah Diberi Warisan Miliaran Rupiah dari Aktor Taiwan

Dengan fitur ini, kamu bisa memilih durasi untuk menghapus pesan secara otomatis, dan mengaktifkan fitur disappearing messages secara default untuk semua percakapan individu baru.

Dengan demikian, kamu menghemat waktu tanpa perlu ribet hapus pesan di aplikasi Whatsapp satu persatu.

Fitur default disappearing messages bisa diaktifkan untuk semua percakapan individu baru. WhatsApp juga memberikan opsi baru saat membuat grup chat baru yang memungkinkan pengguna untuk mengaktifkan disappearing messages secara default di grup.

Jika pengguna mengaktifkan fitur default disappearing messages, WhatsApp akan menampilkan notifikasi di chat yang menunjukkan bahwa ini adalah pengaturan default yang mereka pilih. Pesan pun akan terhapus secara otomatis sesuai dengan durasi yang dipilih pengguna.

Baca Juga: Wow, Langsung Kaya Mendadak Jika Punya Uang Rp 75 Ribu, Asal Ada Ciri-Ciri Ini

Halaman:

Editor: Riffa Anggadhitya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x