Hitam Pekat Penuh Misteri! Berikut Rekomendasi Nama Kucing Untuk Anabulmu

- 29 April 2024, 18:34 WIB
Foto Ilustrasi Kucing Hitam
Foto Ilustrasi Kucing Hitam /Pixabay

KILASCIMAHI - Banyak yang beranggapan bahwa kucing hitam itu menyeramnkan dan penuh misteri.

Padahal faktanya, sama seperti kucing pada umumnya, dia tetap imut dan lucu kok, asal kamu sebagai pemiliknya telaten dalam merawatnya.

Jadi, jangan takut untuk memelihar kucing hitam ya, dalam artikel kali ini, kami akan membagikan beberapa rekomendasi nama kucing jantan hitam, yang cocok untuk peliharaanmu.

Baca Juga: Punya Kucing Gemoy di Rumah! Sini Kasih Nama Ala-ala Korea Aja, Lengkap Dengan Artinya

Nama Kucing Hitam Terbaru di Tahun 2024 :

  1. Galactio
  2. Oreo
  3. Starvie
  4. Spider
  5. Raven
  6. Ninja
  7. Magic
  8. Roma
  9. Bownie
  10. Optimus
  11. Zuma
  12. Prime
  13. Zorro
  14. Merlin
  15. Ocra
  16. Sooty
  17. Charcoal
  18. YinYang
  19. Socks
  20. Razor

Baca Juga: Pengurus Gempita Jawa Tengah Dilantik, Program Perluasan Areal Tanam Kian Dikebut

Nh, nama yang keren dan cukup misterius bukan? Langsung pilih aja yukk untuk nama yang paling pas untuk anabulmu di rumah.***

Editor: Kamariah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah