Ternyata Love Bombing Hanya Sebuah Teknik Manipulasi Dalam Suatu Hubungan dan Berbahaya, Kok Bisa Ya?

- 1 Desember 2022, 15:59 WIB
Bahaya Love Bombing Bagi seseorang
Bahaya Love Bombing Bagi seseorang /Pixabay/Ben_Kerckx./

Karena Love bombing juga bisa sangat merusak kesehatan mental kita karena ini termasuk ke dalam salah satu bentuk pelecehan emosional.

Salah satu hal yang berbahaya dari Love Bombing ini adalah sulit bagi kamu untuk membedakan antara perasaan seseorang yang tulus atau seseorang yang hanya melakukan love bombing saja, bisa jadi kamu terjebak dalam suatu hubungan yang tidak sehat.

Dan tanpa kamu sadari hal ini akan menjadi suatu hubungan yang berbalas budi. Misalnya jika pasanganmu memberikan kamu sesuatu, maka kamu pun akan melakukan hal yang sama terhadap pasanganmu.

Baca Juga: Resep Kue Biji Ketapang Renyah, Bisa Awet Berbulan-bulan

Seseorang yang melakukan Love Bombing akan menguasai pikiran dan juga isi hati kamu, ia akan dengan mudah melakukan segala hal agar apa yang mereka inginkan bisa ia dapatkan.

Bahkan penghinaan atau juga merendahkan diri kamu bisa saja dilakukan jika pasanganmu tidak bisa mendapatkan apa yang dia inginkan. Ataupun sesuatu yang dia mau tidak sesuai dengan harapannya.

Jadi buat kamu tetap berhati-hati ya jika akan memilih pasangan jangan sampai terjebak dalam love Bombing.

Baca Juga: Inilah Profil dan Biodata Lengkap Haviva Rifda Pemeran Sisil di Sinetron Suami Pengganti ANTV!

Demikian ulasan mengenai betapa bahaya nya love Bombing dalam suatu hubungan.***

Halaman:

Editor: Kamariah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah