Mengerikan! Mimpi Masuk Neraka, Apakah Pertanda Harus Bertaubat? Berikut ini Tafsir Kitab Al Ahlam

- 7 November 2022, 19:00 WIB
Mengerikan! Mimpi Masuk Neraka, Apakah Pertanda Harus Bertaubat? Berikut ini Tafsir Kitab Al Ahlam
Mengerikan! Mimpi Masuk Neraka, Apakah Pertanda Harus Bertaubat? Berikut ini Tafsir Kitab Al Ahlam /Pikiran Rakyat/
  1. Jika seorang bermimpi melihat malaikat dengan wajah riang sambil tersenyum itu artinya dia akan mendaptkan kegembiraan atau keselamatan dari petugas polisi,algojo, atau tukang pukul pemerintah atau penguasa.
  1. Jika melihat neraka dari dekat itu artinya dia akan mendapatkan kesulitan dan malapetaka yang dia tidak akan selamat darinya.

Adapun mengenai arti mimpi ini merujuk pada firman Allah swt dalam Q.S. Al-Kahf:53 yang artinya:

"Dan orang-orang berdosa yang melihat malaikat neraka, maka mereka menyakini bahwa mereka akan jatuh ke dalamnya dan mereka tidak menemukan tempat berpaling darinya."

 Baca Juga: Benarkah Arti Mimpi Membeli Ikan Pertanda Datang Keberuntungan? Berikut ini Tafsirannya Menurut Islam

  1. Jika seorang bermimpi melihat neraka Jahannam itu artinya dia akan melakukan perbuatan keji dan dosa-dosa besar yang mengharuskannya untuk menerima hukuman atau qishas.
  1. Jika seorang bermimpi dimasukkan ke neraka artinya bahwa orang yang memasukkannya itu adalah orang yang akan menyesatkannya untuk melakukan perbuatan yang keji.
  1. Jika seorang bermimpi meminum air panas neraka atau memakan makanan yang mematikan yang terdapat di dalam neraka itu artinya dia sungguh-sungguh mencari ilmu namun kelak akan menjadi bencana baginya

Demikianlah arti mimpi berada di dalam neraka yang patut untuk diketahui untuk kita menjadi sosok hamba yang semakin taat pada-Nya.

***

Halaman:

Editor: Baiq Aprilia Intan Sinara H.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah