Hari Pertama PPDB Jabar 2024, Orang Tua Siswa Keluhkan Link Pendaftaran Error, Ini Cara Daftar Yang Benar

- 3 Juni 2024, 15:51 WIB
Orang tua siswa keluhkan link pendaftaran PPDB Jabar 2024 yang error
Orang tua siswa keluhkan link pendaftaran PPDB Jabar 2024 yang error /Riffa Anggadhitya/

2. Program Keluarga Harapan/Kartu Sembako Murah dan terdaftar pada Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Dinas Sosial atau P3KE Bapeda.

3. Bagi masyarakat dalam kategori terlantar, miskin, yatim/yatim piatu yang menetap di panti asuhan, dapat melampirkan surat keterangan dari pimpinan pondok panti asuhan dan terdaftar pada data Dinas Sosial.

4. Bagi warga masyarakat dari keluarga ekonomi tidak mampu yang tidak memiliki kartu program penanggulangan kemiskinan dari pemerintah pusat atau daerah, dapat melampirkan surat hasil musyawarah keluarahan yang menyatakan warga masyarakat bersangkutan telah diusulkan pada DTKS, yang dapat dipertanggungjawabkan oleh pohak kelurahan dan kecamatan.

 

Jadwal PPDB Jabar 2024

Berikut adalah jadwal PPDB Jabar 2024 yang terbagi dalam Tahap 1 dan Tahap 2.

Tahap 1

SMA: jalur zonasi dan jalur afirmasi KETM
SMK: jalur afirmasi KETM dan jalur prioritas terdekat

* 3-7 Juni 2024
Pendaftaran dan verifikasi dokumen PPDB Tahap 1

* 3-7 Juni 2024
Masa sanggah verifikasi

* 10-12 Juni 2024
Pemetaan/penyaluran afirmasi KETM dan non Ekstrim

Halaman:

Editor: Riffa Anggadhitya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah