Jangan Lewatkan, Rekomendasi Objek Wisata Paling Indah Di Lombok!

- 31 Januari 2024, 19:41 WIB
rekomendasi objek wisata paling indah di Lombok; Pantai Kuta/Instagram/@rioastra96/
rekomendasi objek wisata paling indah di Lombok; Pantai Kuta/Instagram/@rioastra96/ /

Pantai Tanjung Aan merupakan pantai yang ramai dikunjungi wisatawan. Keunikan utama yang dipunyai Tanjung Aan adalah pada struktur pasirnya. Berbeda dengan pantai lain, pasir Pantai Tanjung Aan memiliki ukuran yang cukup besar, seperti merica. Selain itu, Anda juga dapat melakukan berbagai aktivitas di tempat wisata ini, mulai dari berenang, snorkeling, selancar, ataupun sekadar menyaksikan pemandangan dari tepi pantai.

atu lagi tempat wisata pantai yang menjadi lokasi foto favorit para wisatawan, yaitu Pantai Batu Payung. Di tempat ini, Anda akan bisa menjumpai batu karang besar yang bentuknya seperti payung sehingga oleh masyarakat setempat disebut dengan nama Pantai Batu Payung.

Hanya saja, selain keberadaan batu besar tersebut, tempat wisata ini tidak memiliki daya tarik lain. Anda tidak akan mendapati hamparan pasir putih yang lembut di sini. Pantai ini merupakan pantai yang memiliki struktur batu karang. Mayoritas wisatawan yang datang ke tempat ini, menghabiskan waktunya untuk foto bersama dengan latar belakang batu berbentuk payung.

Tidak begitu sulit untuk menjangkau tempat wisata ini. Pantai Batu Payung lokasinya berdekatan dengan Pantai Tanjung Aan. Dari Tanjung Aan, Anda hanya perlu berjalan kaki kurang lebih 30 menit untuk bisa sampai ke tempat ini.

Nah itulah dia beberapa rekomendasi objek wisata paling indah di Lombok NTB yang harus banget kamu kunjungi sekali seumur hidup saat liburan bersama orang terkasih**

Halaman:

Editor: Baiq Aprilia Intan Sinara H.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah