5 Nama Kucing Dengan Bahasa Korea yang Unik dan Bikin Gemes

24 Desember 2022, 10:25 WIB
Nama kucing pakai bahasa Korea yang bikin gemes /chezcarlahotel.com/

KILASCIMAHI - Simak ulasan 5 ide nama kucing dengan bahasa Korea yang unik dan bikin gemes yang sudah kami rangkum untuk anda.

Buat kamu penyuka segala hal yang berbau Korea, pastinya ingin sekali menamai kucingnya dengan hal khas negeri gingseng tersebut.

Menamai kucing anda dengan bahasa Korea ini tentu akan terdengar lucu dan unik.

Bagi anda yang mempunyai kucing baru, anda jangan khawatir ada banyak rekomendasi nama kucing Korea.

Baca Juga: Rangkaian Nama Bayi Perempuan 2023 Kekinian dan Penuh Makna

Untuk lebih lengkapnya, simak 10 nama kucing Korea yang unik dan bikin gemes yang sudah kilascimahi.com rangkum dari pengguna akun TikTok, Pochi & Fams.

1. Chingu
Dalam bahasa Korea artinya teman atau sahabat. Nama ini sangat cocok untuk kucing anda yang punya sifat manja.

2. Hayan
Artinya putih, nama ini cocok untuk kucing yang punya bulu dengan warna putih.

3. Bo-mi
Berarti kecantikan, nama biasanya dikhususkan untuk kucing betina yang punya karakter fisik cantik.

4. Junu
Mempunyai arti luar biasa. Nama ini cocok buat anda yang menanggap kucing peliharaannya sebagai anugrah luar biasa dari tuhan.

5. Kiyowo
Nama ini mempunyai arti imut. Ini sangat cocok buat anda yang punya anak kucing terutama berkelamin betina.

Baca Juga: Ide Jualan Cerdas! Resep Cemilan Manis Dari Olahan Roti Tawar, Modalnya Sedikit Untungnya Berlipat-lipat!

Sekian sajian 5 nama kucing Korea yang unik dan bikin gemes semua orang. Tentukan pilihan mu.*

Editor: Riffa Anggadhitya

Tags

Terkini

Terpopuler