Wow! 11 November 2022 Adalah Peringatan Hari Jomblo Sedunia, Lho! Berikut ini Sejarah dan Makna Uniknya

- 10 November 2022, 12:31 WIB
Wow! 11 November 2022 Adalah Peringatan Hari Jomblo Sedunia, Lho! Berikut ini Sejarah dan Makna Uniknya
Wow! 11 November 2022 Adalah Peringatan Hari Jomblo Sedunia, Lho! Berikut ini Sejarah dan Makna Uniknya /Freepik/ jcomp/

 Baca Juga: Tokoh Jawa Barat KH. Ahmad Sanusi Dinobatkan Gelar Pahlawan Nasional: Simak Profilnya!

Pada tahun 1993 mereka sudah mulai menetapkan bahwa pada tanggal 11 November 2022 adalah Hari Jomblo Sedunia.

Mereka membuat suatu perayaan tersebut agar tidak menjalani hidup yang monoton sebagai orang yang masih berstatus lajang.

Kebiasaan mereka di hari tersebut yaitu membeli hadiah untuk diri mereka sendiri.

Alasannya yaitu untuk menunjukkan kemandirian mereka dan sekaligus memanjakan dirinya dengan heboh berbelanja.

Namun kini, Hari Jomblo Sedunia tidak sebatas merayakan status kelajangan saja namun telah bertambah menjadi hari berbelanja terbesar di China.

 Baca Juga: 5 Tokoh Ini Akan Ditetapkan Menjadi Pahlawan Nasional oleh Presiden Jokowi Pada Hari Pahlawan 10 November

Mereka sepakati bahwa peringatan Hari Jomblo Sedunia ini merupakan Gerakan anti Valentine.

Hari Jomblo Sedunia yang jatuh pada tanggal 11 November 2022 mereka pilih karena angka 11.11 ini menyerupai angka batang telanjang dan dalam bahasa gaul di China yaitu berstik memiliki arti lajang.

Dan seiring berjalannya waktu mulailah dikenal oleh banyak orang dari berbagi penjuru dunia.

Halaman:

Editor: Baiq Aprilia Intan Sinara H.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah