Viral di Tiktok dan Mobile Legend, Ternyata Begini Arti Kata NT Dalam Bahasa Gaul!

- 20 Juli 2023, 10:05 WIB
Pemain Mobile Legends sering nyebut NT? simak arti kata dari bahasa gaul tersebut
Pemain Mobile Legends sering nyebut NT? simak arti kata dari bahasa gaul tersebut //YouTube/ TheKataKata

KILASCIMAHI - Berikut ini arti dari istilah kata NT yang viral di Tiktok dan juga Mobile Legend, simak ulasannya.

Istilah kata NT memang sudah tidak asing lagi jika kita dengar karena seringnya muncul dalam berbagai sosial media.

Kira-kira apa sih arti dari istilah kata NT ini? Yang viral di Tiktok dan juga Mobile Legend, yuk simak ulasannya berikut ini.

Baca Juga: Jangan Asal Pakai! Ternyata Ini Arti Kata Boti Dalam Bahasa Gaul Yang Kembali Viral Di Tiktok!

Dari waktu ke waktu sosial media memang selalu menciptakan bahasa atau singkatan kata-kata gaul yang kian populer saja.

Sehingga banyaknya para warganet yang kerapkali menggunakan istilah kata gaul dalam setiap percakapan mereka. 

Salah satunya istilah kata NT yang ternyata bermula dari para gamers Mobile Legend hingga viral ke Tiktok.

Istilah nt ini pertama kalinya dikenal dalam permainan online seperti Mobile Legends, PUBG, Free Fire, dan lain-lain.

Istilah nt adalah singkatan dari bahasa Inggris yaitu Nice Try.

Apabila diartikan dalam bahasa Indonesia, maka nt atau Nice Try memiliki arti percobaan yang bagus.

Baca Juga: Inilah Arti Kata Clingy dalam Bahasa Gaul Yang Ngetrend Dikalangan Netizen!

Adapun penggunaan istilah nt untuk mengingkat Nice Try agar lebih mudah ketika kita mengetik untuk mengapresiasi kawan bermain di game.

Banyak cuplikan apik dari permainan Mobile Legends dalam TikTok yang di posting melalui akun para pemain Mobile Legends.

Seperti postingan trik Chou TikTok atau pun Johnson TikTok dipenuhi komentar warga TikTok dengan kata nt.

Baca Juga: Simak Arti Kata Ambivert Dalam Bahasa Gaul Yang Sering Muncul Di Sosmed !

Demikian arti kata NT dalam bahasa gaul yang viral di Mobile Legends dan TikTok.***

Editor: Baiq Aprilia Intan Sinara H.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah