Simak Daftar Bahasa Gaul Zaman Sekarang yang Membuat Guru Bahasa Indonesia Auto Menangis

- 6 November 2022, 08:00 WIB
Simak Daftar Bahasa Gaul Zaman Sekarang yang Membuat Guru Bahasa Indonesia Auto Menangis
Simak Daftar Bahasa Gaul Zaman Sekarang yang Membuat Guru Bahasa Indonesia Auto Menangis /Pixabay/

KILASCIMAHI - Ada banyak sekali bahasa gaul zaman sekarang yang mendobrak aturan EYD bahasa Indonesia.

Guru bahasa Indonesia dibuat geleng-geleng kepala mendengar bahasa gaul anak zaman sekarang yang jauh melenceng dari aturan EYD bahasa Indonesia.

Dikutip dari akun Instagram @dr.vivisarif berikut kilascimahi.com sajikan bahasa gaul zaman sekarang yang membuat guru bahasa Indonesia auto menangis 

Menjadi PR besar guru bahasa Indonesia, menghadapi maraknya bahasa gaul hari ini. Apa saja daftar bahasa gaul yang membutuhkan guru bahasa Indonesia bersedih?

Baca Juga: TV Analog Disuntik Mati, Anak Ini Menangis Ibunya Tidak Mampu Beli Set Top Box TV Digital

1. Mengkeren

Bahasa gaul ini digunakan untuk menunjukkan seseorang atau sesuatu yang keren. 

Tapi entahlah bagaimana asal usulnya, jadi ditambah awalan "me"di depan kata keren, sehingga terciptalah kata "Mengkeren".

2. Mengsedih

Nah kalau denger kata ini, guru bahasa Indonesia sudah pasti auto "Mengsedih"karena semestinya bahasa yang tepat adalah menyedihkan.

Halaman:

Editor: Kamariah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah