Hati-Hati Dalam Memilih Pasangan Supaya Tidak Terjebak Toxic Relationship, Simak Ulasannya

- 12 Oktober 2022, 23:27 WIB
kenali toxic relationship pada pasangan masing-masing beserta tandanya
kenali toxic relationship pada pasangan masing-masing beserta tandanya /Pexels/Vera Arsic/

Hal ini tentu saja memberikan efek yang sangat tidak baik selain kepada diri sendiri juga terhadap pasangan, apalagi bila sudah melibatkan orang lain di luar hubungan kalian berdua.

Baca Juga: Fenomena Pick Me Girl Yang Viral di TikTok Beserta Contohnya dan Ciri-Ciri? Begini Ulasannya

Dari ketiga ciri-ciri toxic relationship yang udah dibahas tadi, tentu saja akan berefek sangat buruk untuk anda, yaitu anda tidak bisa menjadi diri sendiri.

Hal ini tentu karena kegiatan dan hubungan dengan orang-orang disekitar anda sering diawasi dan diatur sedemikian rupa oleh pasangan.

Dan membuat anda tidak menjadi diri sendiri melainkan menjadi orang lain sesuai dengan keinginan pasangan anda.

Nah, demikian ulasan mengenai 3 ciri-ciri toxic relationship, semoga dengan ini kita semakin berhati-hati dalam memilih pasangan. ***

Halaman:

Editor: Dwi Surya Andhika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x