Ternyata Ini Arti Kata Clingy, Istilah Kata Bahasa Gaul Yang Ngetrend Dikalangan Anak Muda !

- 27 September 2022, 14:00 WIB
Ternyata Ini Arti Kata Clingy, Istilah Kata Bahasa Gaul Yang Ngetrend Dikalangan Anak Muda !
Ternyata Ini Arti Kata Clingy, Istilah Kata Bahasa Gaul Yang Ngetrend Dikalangan Anak Muda ! /pexels.com

KILASCIMAHI - Inilah arti kata Clingy istilah kata bahasa gaul yang ngetrend dikalangan anak muda, berikut ulasannya.

Istilah kata Clingy ini memang sudah tidak asing lagi ya. Namun masih banyak dari para warganet yang penasaran akan arti kata Clingy ini.

Lalu, Clingy itu apa sih? Istilah kata dalam bahasa gaul yang ngetrend dikalangan anak muda, yuk simak disini ulasannya.

Simak ulasan berikut ini mengenai arti dari kata Clingy, salah satu istilah kata dalam bahasa gaul yang ngetrend dikalangan anak muda, seperti dikutip KilasCimahi.com

Baca Juga: Fakta Unik Curacao, Negara yang dikalahkan Timnas Indonesia 3-2 di FIFA Matchday, Ternyata Punya Raja Belanda

Sebelumnya sudah pernahkah kamun mendengar istilah kata Clingy ini? Ya, Istilah kata Clingy ini salah satu istilah kata yang banyak diperbincangkan oleh para warganet.

Munculnya istilah kata Clingy di sosial media ini membuat para warganet menjadi penasaran akan arti istilah kata ini.

Mungkin untuk para remaja dan juga anak muda sudah terlebih dulu mengetahui akan arti kata Clingy ini.

Kira-kira apa sih arti dari istilah kata Clingy itu? Yuk simak disini ulasannya agar kamu tidak ketinggalan info ya.

Clingy dapat diartikan lengket. Memiliki kualitas kemelekatan pada seseorang atau sesuatu.

Clingy adalah perilaku seseorang yang sukanya selalu ditemani dengan orang lain.

Pada mulanya clingy sering disalahartikan sebagai ungkapan rasa cinta. Padahal clingy merupakan arti dari rasa cinta yang berlebihan.

Baca Juga: Arti Kata Flirty Istilah Bahasa Inggris Dalam Bahasa Gaul Julukan Untuk Orang Genit

Jika dikaitkan dengan suatu hubungan, clingy dapat diartikan sebagai kondisi dimana salah satu pihak sangat melekat dengan pihak lain saat menjalin sebuah hubungan.

Misalnya seperti contoh kalimat berikut ini :

" Dia tuh Clingy banget tau risih gak sih yang jadi cowoknya"
" Yaampun Clingy banget deh"

Baca Juga: Apa Arti Kata Pick Me? Dalam Bahasa Gaul Yang Saat Ini Sedang Viral di TikTok, Simak Ulasannya.

Demikian ulasan mengenai arti dari kata Clingy, istilah kata bahasa gaul yang ngetrend dikalangan anak muda.***

Editor: Dwi Surya Andhika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah