Pernah Mendengar Kata Babayo? Bahasa Gaul yang Sempat Viral di TikTok, Simak Artinya

- 9 September 2022, 12:00 WIB
Pernah Mendengar Kata Babayo? Bahasa Gaul yang Sempat Viral di TikTok, Simak Artinya
Pernah Mendengar Kata Babayo? Bahasa Gaul yang Sempat Viral di TikTok, Simak Artinya /pixabay.com

KILASCIMAHI - Kata Babayo itu apa sih? dalam bahasa gaul yang sempat viral di Tiktok, simak artinya berikut ini.

Kata Babayo mungkin akan sedikit terdengar asing, kata ini memang sempat viral di Tiktok beberapa waktu lalu.

Kira-kira apa sih arti kata Babayo itu? Bahasa gaul yang sempat viral di Tiktok.

Simak ulasan berikut ini mengenai arti kata Babayo bahasa gaul yang sempat viral di Tiktok, seperti dikutip KilasCimahi.com

Baca Juga: Ternyata Ini Arti Kata Hooh Tenan Dalam Bahasa Gaul Yang Viral di Media Sosial Yang Di Ucap Oleh Gus Samsudin

Babayo merupakan kata yang berasal dari Bahasa Minang yang memiliki arti 'Berbahayo'.

Kata Babayo jika diartikan ke dalam Bahasa Indonesia memiliki arti yaitu 'Berbahaya'.

Seiring berjalannya waktu, kata Babayo pun kerapkali muncul di sosial media.

Baca Juga: Sering Mendengar Kata Jamet ? Begini Ternyata Artinya Dalam Bahasa Gaul Yang Populer di Sosial Media

namun belum banyak yang mengetahui akan arti Babayo ini sehingga banyak netizen yang penasaran.

Halaman:

Editor: Intan Augustine Aida Suphi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah