Apa Arti Kata Vakum? Bahasa Gaul yang Sering di Gunakan Kalangan Anak Muda di Sosial Media

- 29 Agustus 2022, 14:00 WIB
Apa Arti Kata Vakum? Bahasa Gaul yang Sering di Gunakan Kalangan Anak Muda di Sosial Media
Apa Arti Kata Vakum? Bahasa Gaul yang Sering di Gunakan Kalangan Anak Muda di Sosial Media /pixabay.com/

KILASCIMAHI - Berikut ini arti kata vakum dalam bahasa gaul yang sering digunakan oleh kalangan anak muda di sosial media.

Istilah kata vakum kini sering digunakan oleh kalangan anak muda ketika dalam kehidupan sehari-hari maupun di media sosial seperti, Instagram, TikTok dan Twitter.

Kata Vakum memang sudah tidak asing lagi untuk kita dengar, tapi sebagian orang mungkin masih penasaran apa arti vakum itu.

Lantas, apakah arti dari kata Vakum itu? dalam bahasa gaul yang sering digunakan oleh kalangan anak muda di sosial media.

Baca Juga: Attitude Itu Apa Sih? Simak Arti Kata Attitude, Istilah Kata Dalam Bahasa Gaul Anak Jaman Now

Berikut ini ulasan KilasCimahi.com engenai arti kata Vakum, bahasa gaul yang sering digunakan oleh kalangan anak muda

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), Vakum memiliki arti hampa udara dan kosong.

Namun, jika dalam bahasa gaul Vakum memiliki arti berhenti dari kegiatan yang biasa dilakukan oleh seseorang.

Misalnya seperti berhenti dari kegiatan game, bermain, maupun kegiatan lainnya yang biasanya ia lakukan.

Baca Juga: Apa Arti Kata Hooh Tenan? Bahasa Gaul Yang Tengah Viral di Media Sosial Yang Dipopulerkan Gus Samsudin

Halaman:

Editor: Intan Augustine Aida Suphi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah