Toxic Relationship, Bahasa Gaul yang Menjadi Trend Dikalangan Para Remaja, Simak Arti Kata Toxic Relationship!

- 8 Juli 2022, 12:00 WIB
Simak arti kata bahasa gaul toxic relationship
Simak arti kata bahasa gaul toxic relationship //YouTube/ Nona Diksi

KILASCIMAHI - Pernahkah kamu mendengar kata toxic relationship? Tentu sudah tidak asing lagi bukan jika mendengar bahasa gaul yang satu ini.

Bahasa gaul yang satu ini begitu cukup populer di sosial media lho maupun dikalangan para remaja.

Apa sih sebenarnya apa itu toxic relationship? Penasaran? Yuk simak ulasan berikut ini mengenai arti dari kata toxic relationship.

Simak ulasan berikut ini mengenai arti dari kata toxic relationship, seperti dikutip kilascimahi.com dari kanal YouTube Nona Diksi.

Baca Juga: Arti Kata Gercep? Bahasa Gaul yang Sering Digunakan Kalangan Anak Muda Simak Arti dan Contoh Kalimatnya!

Istilah toxic relationship merujuk pada sebuah hubungan yang ditandai dengan perilaku-perilaku beracun yang merusak fisik maupun emosional diri sendiri ataupun pasangan.

Jika dalam hubungan yang sehat didominasi oleh kasih sayang, rasa saling menghormati, dan penerimaan, maka toxic relationship adalah kebalikannya.

Dilansir dari Health Scop, hubungan dalam toxic relationship didominasi oleh perasaan tidak aman, egois, dan keinginan untuk memegang kendali.

Kondisi ini tidak dapat diremehkan, karena dapat menyebabkan berbagai resiko bagi pasangan yang terlibat.

Halaman:

Editor: Dwi Surya Andhika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x