Auto Nangis, Banyak Tulisan Karya Warganet untuk Eril Putra Ridwan Kamil yang Meninggal di Sungai Aare

- 13 Juni 2022, 14:54 WIB
Tulisan karya netizen untuk Eril, putra sulungnya Ridwan Kamil, yang meninggal di sungai Aare
Tulisan karya netizen untuk Eril, putra sulungnya Ridwan Kamil, yang meninggal di sungai Aare //Instagram/@yeti_nurmayati

KILASCIMAHI - Auto nangis, banyak tulisan karya warganet untuk Eril putra Ridwan Kamil yang meninggal di Sungai Aare. 

Setelah 14 hari dinyatakan hilang, jasad Emmeril Kahn Mumtadz ditemukan oleh polisi pada Rabu 8 Juni 2022 pukul 06.50 waktu Swiss.

Seorang netizen membuat tulisan karya untuk putra sulungnya Ridwan Kamil, Eril, yang meninggal di sungai Aare.

Kepergian Eril, putra sulung Ridwan Kamil membuat semua orang sangat terpukul terutama pada keluarganya.

Baca Juga: Prosesi Pemakaman Eril Putra Ridwan Kamil Disambut Puluhan Ribu Warga: Seperti Kehilangan Anak Sendiri

Eril atau Emmeril Kahn Mumtadz meninggal dunia akibat tenggelam di Sungai Aare, Bern, Swiss.

Bahkan jutaan orang dengan tulus mendoakan Eril mulai proses pencarian hingga saat keluarga sudah ikhlas menerima dengan kepergian seorang Emmeril Kahn Mumtadz.

Selain warga Jawa Barat, doa mengalir untuk keberadaan Eril dari berbagai wilayah mulai dari luar Jawa Barat hingga warga Palestina pun ikut mendoakan putra sulung Ridwan Kamil hingga melaksanakan shalat gaib.

Banyak publik yang kagum dengan sosok Eril, di akhir hidupnya banyak orang yang mendoakan.

Belum lama ini, guru agama keluarga Ridwan Kamil, Ustaz Adi Hidayat, memberi kesaksian bahwa Eril merupakan anak yang baik dan berbakti kepada orangtua.

Halaman:

Editor: Intan Augustine Aida Suphi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah