Simak Arti Kata Membagongkan dalam Bahasa Gaul yang Populer di Sosial Media dan Contoh Penggunaannya

- 6 April 2022, 16:16 WIB
Arti membagongkan dalam bahasa gaul yang populer di sosial media
Arti membagongkan dalam bahasa gaul yang populer di sosial media /Tangkapan Layar/Twitter/Songkang

KILASCIMAHI - Simak arti dan penjelasannya dari kata membagongkan bahasa gaul yang sering digunakan di sosial media.

Istilah membagongkan bahasa gaul ini biasanya sering diucapkan oleh konten kreator dari YouTube channel IQ7.

Begitupun istilah membagongkan bahasa gaul ini juga sering digunakan oleh para pengguna sosial media di TikTok, Twitter, dan sebagainya.

Lantas, apa itu kata membagongkan bahasa gaul yang populer di sosial media? ini ulasannya.

Baca Juga: Arti Kata Prenjon Bahasa Gaul yang Sering Digunakan di Sosial Media, Simak Penjelasannya

Berdasarkan penelusuran kata membagongkan artinya mengejutkan atau menyusahkan dan membingungkan.

Istilah membagongkan ini biasanya dikejutkan dengan suatu keadaan yang tidak terduga atau tidak sesuai dengan apa yang kita pikirkan untuk kedepannya.

Kata membagongkan juga suatu penggambaran kondisi terkejut atau kondisi yang membingungkan untuk seseorang.

Kata membagongkan diambil dari istilah Bahasa Sunda dari kata dasar 'bagong' yang artinya 'babi hutan'.

Baca Juga: Apa Itu Spik dalam Bahasa Gaul? Inilah Arti dan Penjelasannya yang Viral di Media Sosial

Halaman:

Editor: Intan Augustine Aida Suphi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah