Simak Arti Mokondo Bahasa Gaul yang Populer di Kalangan Media Sosial

- 27 Maret 2022, 17:35 WIB
Inilah penjelasankata mokondo dalam bahasa gaul yang viral di media sosial
Inilah penjelasankata mokondo dalam bahasa gaul yang viral di media sosial /Tangkapan layar/YouTube

KILASCIMAHI - Ini lho arti mokondo dalam bahasa gaul yang lagi populer di kalangan media sosial dan kerap dijadikan bahasa pergaulan sehari-hari terutama di kalangan cewek.

 

Belakangan ini banyak bahasa gaul yang digunakan di sosial media salah satunya kata mokondo yang lagi viral.

Kata mokondo dalam bahasa gaul ini sering digunakan oorang-orang di media sosial seperti Facebook, Twitter, Telegram, TikTok dan lain-lain.

Baca Juga: Apa Itu Cepu dalam Bahasa Gaul yang Viral di TikTok, Ini Lho Arti dan Penjelasannya

Banyak netizen yang penasaran dengan arti mokondo dalam bahasa gaul di berbagai sosmed, ini ulasannya.

Kata mokondo dalam bahasa gaul merupakan dipakai oleh orang-orang (pria) yang maunya gratisan aja atau cuma modal 'barang'nya aja.

Makna dari mokondo adalah seorang pria yang menginginkan sesuatu tapi tidak mau berkorban atau cuma gratisan dengan modal barangnya aja.

Baca Juga: Yuk Bikin Emoji Mata Duitan Pakai Emoji Mix Yang Viral di TikTok Dengan Google Game Tikolu

Halaman:

Editor: Intan Augustine Aida Suphi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x