Nostalgia Deretan Film Kartun Favorit , Dari Dulu Hingga Sekarang , Ada Doraemon juga Upin Ipin

- 13 Februari 2023, 10:00 WIB
Film kartun favorit era 90an dan 2000 an seperti Doraemon dan Upin Ipin
Film kartun favorit era 90an dan 2000 an seperti Doraemon dan Upin Ipin /Instagram/@dorachan_official

Upin & Ipin Les copaque 2007 ( Malaysia )

Upin & Ipin , serial kartun yang satu ini sudah dua dekade lebih menemani kita di layar kaca , 'lahir' di Malaysia .

Upin & Ipin ini mengisahkan dua anak kembar , yang masih duduk di bangku sekolah taman kanak- kanak ini sungguh lucu dan menggemaskan.

Baca Juga: Ternyata, Kartun Lucu Spongebob Squarepants Yang Tayang di GTV Punya Kisah Kelam, Ini Penjelasannya

Mempunyai enam sahabat yaitu , Susanti, Mei-mei , Jarjit , Fizi , Ehsan , dan Mail , yang selalu saja ada cerita setiap harinya .

Kartun Upin & Ipin ini sukses membius anak-anak di tahun '2000 an hingga sekarang , cerita yang selalu dihiasi oleh tingkah Upin & Ipin cs, selalu membuat kita tergelitik .

Sempat diangkat ke layar lebar , dengan penggabungan teknologi green screen yang apik , grafik yang seolah nyata , membuat film layar lebar Upin & Ipin sukses baik di negara asalnya , apalagi d Indonesia .

Tak melulu menghibur , tentu selalu ada pesan moral yang disampaikan dari cerita kartun tersebut.

Ya , itulah 2 referensi kartun pilihan mulai dari Doraemon dan Upin Ipin untuk bernostalgia sejenak , atau bahkan bisa untuk sekedar menonton ulang sembari menceritakan kembali kepada anak-anak kita .

Halaman:

Editor: Riffa Anggadhitya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah