Hati-hati, Kawasan Wisata Lembang Diprediksi Akan Diguyur Hujan Disertai Petir Hari Ini

- 19 Maret 2022, 06:00 WIB
Hati-hati, kawasan wisata Lembang, Bandung diprediksi akan diguyur hujan dengan disertai petir pada hari ini
Hati-hati, kawasan wisata Lembang, Bandung diprediksi akan diguyur hujan dengan disertai petir pada hari ini /Pixabay.com

KILASCIMAHI - Hati-hati, Kawasan Wisata Lembang diprediksi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) akan diguyur hujan disertai petir pada cuaca hari ini, Sabtu 19 Maret 2022.

Cuaca Lembang pada pagi hari ini diperkirakan cerah berawan meski suhu masih terasa dingin sekitar 21 derajat celcius.

Menjelang siang hari, cuaca di kawasan wisata Lembang diperkirakan akan diguyur hujan dengan intensitas ringan.

Masyarakat dan wisatawan pun diminta waspada karena diprediksi akan terjadi hujan disertai petir pada siang hari dengan suhu sekitar 24 derajat celcius.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Booster DKI Jakarta, Hari Ini, Sabtu 19 Maret 2022, Terdapat 6 Lokasi, Simak Pendaftarannya

Menjelang sore hari, cuaca Lembang hari ini masih tetap hujan tapi dengan intensitas sedang dengan suhu 23 derajat celcius.

Pada malam hari, cuaca Lembang kembali cerah berawan dengan suhu sekitar 20-19 derajat celcius.

Editor: Riffa Anggadhitya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah