Video Viral Demo Mahasiswa BEM SI Hingga Menutupi Seluruh Jalanan di Kawasan Jakarta? Cek Faktanya Disini

- 11 April 2022, 17:18 WIB
Betulkah video aksi demo mahasiswa yang disebarkan melalui WA itu benar? cek faktanya disini
Betulkah video aksi demo mahasiswa yang disebarkan melalui WA itu benar? cek faktanya disini /Tangkapan Layar/Twitter/@MbelingNyai

Dalam video itu dijelaskan bahwa mahasiswa dan pelajar lakukan aksi demo dari kawasan Pondok Indah, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan menuju Gedung DPR dengan berjalan kaki untuk mengikuti aksi demo menolak omnibus law Undang-Undang Cipta Kerja.

Berdasarkan kejadian hari ini, aliansi mahasiswa yang tergabung dalam Badan Eksekutif Seluruh Indonesia (BEM SI) menggelar aksi demo pada hari ini, Senin 11 April 2022.

Aksi ini digelar karena Presiden Joko Widodo dinilai tidak serius menolak wacana jabatan tiga periode.

Maka dari itu, video yang sebelumnya dibagikan oleh pengguna sosial media secara berantai itu adalah hoaks atau tidak benar dan sesuai dengan fakta.***

Halaman:

Editor: Intan Augustine Aida Suphi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah