Siswa Eligible Sudah Bisa Daftar SNBP 2023, Apa Arti Eligible?

- 16 Februari 2023, 21:20 WIB
Pendaftaran SNBP 2023 yang telah dibuka,hanya siswa eligible yang bisa daftar
Pendaftaran SNBP 2023 yang telah dibuka,hanya siswa eligible yang bisa daftar /tangkapan layar Instagram @_snpmbbppp

KILASCIMAHI - Siswa eligible sudah bisa melakukan Pendaftaran Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi atau SNBP 2023.

 

 

Pendaftaran SNBP 2023 bagi siswa eligible ini berlaku sampai 28 Februari mendatang.

Apa arti siswa eligible yang diperbolehkan mendaftar SNBP 2023 ini?

Apa bedanya siswa eligible dengan siswa biasa dalam SNBP 2023 ini?

Baca Juga: Apa Itu SNBP dan SNBT 2023 ? Kapan Dibuka?

Simak ulasan mengenai arti dari siswa eligible dan apa syarat menjadi siswa eligible.

Siswa eligible adalah siswa yang dinyatakan layak dan memenuhi syarat untuk mengikuti SNBP. Tiap sekolah mempunya kuota yang berbeda untuk menetapkan siswa eligible SNBP. Kuota sekolah itu tergantung pada akreditasi sekolah masing-masing.

Halaman:

Editor: Riffa Anggadhitya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x