Apa Itu SNBP dan SNBT 2023 ? Kapan Dibuka?

- 12 Februari 2023, 19:49 WIB
SNBP dan SNBT 2023 Seleksi penerimaan mahasiswa PTN.
SNBP dan SNBT 2023 Seleksi penerimaan mahasiswa PTN. /Ruangguru.com/

KILASCIMAHI - Tahun ajaran 2022 - 2023 sudah di penghujung , para siswa di tingkat SMA maupun SMK . Seharusnya sudah mempersiapkan diri untuk mengikuti SNBP (SELEKSI NASIONAL BERDASARKAN PRESTASI ) atau SNBT ( SELEKSI NASIONAL BERBASIS TES ) .

Bagi siswa tingkat SMA atau SMK (Sederajat) . Sebaiknya sudah mempersiapkan diri dan banyak mengumpulkan informasi seputar SNBP 2023 atau SNBT 2023 .

Bicara mengenai SNBP , kapan Mulai dibuka nya SNBP ini . Ok , untuk SNBP ini dibuka mulai dari Januari 2023 . untuk pendaftaran akun .

Siswa yang akan berpartisipasi dalam SNBP harus terlebih dahulu mendaftar akun SNPMB (Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru) melalui laman https://portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/ mulai tanggal 16 januari 2023 sampai dengan 15 Februari 2023.

Baca Juga: Tes Mata Pelajaran Untuk Masuk PTN Dihapus Diganti Tes Skolastik, Nadiem: Tes Skolastik Ini Sangat Sulit

Kemudian bagi siswa yang datanya telah masuk dalam PDSS yang dilakukan oleh Sekolah, dapat melakukan pendaftaran SNBP secara online melalui https://portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/ mulai tanggal 14 hingga 28 Februari 2023 menggunakan akun SNPMB.

Nah itulah berikut jadwal dimulainya pembukaan pendaftaran Seleksi SNBP .

Bagi kalian yang sudah mempunyai akun SNBP 2023 , bisa dicoba ya untuk proses selanjutnya .

Selain mengumpulkan informasi mengenai Perguruan Tinggi mana yang akan dituju, tentu track record sangatlah penting .

Menyesuaikan prestasi yang selama semester 1 (satu) hingga semester (lima ) yang telah kita raih , dan mencocokan kemana kira-kira yang bisa menjadi peluang lolos paling besar .

Halaman:

Editor: Riffa Anggadhitya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x