Jalani Balapan di Brno, Fabio Quartaro Mengaku 'Tersiksa'

- 10 Agustus 2020, 10:13 WIB
Fabio Quartararo Petronas Yamaha SRT (Twitter/@FabioQ20)
Fabio Quartararo Petronas Yamaha SRT (Twitter/@FabioQ20) /

"Kami harus melihat apa yang perbedaan sebenarnya di FP4 dan di balapan tapi ini balapan yang pada tahun lalu aku juga sangat kesulitan," tuturnya.

Baca Juga: Dinilai Terkendali, PSBM Cidadap Resmi Dihentikan

El Diablo membawa pulang sembilan poin untuk tetap menjaganya di pucuk klasemen pebalap dengan total 59 poin.

Sementara itu, Maverick Vinales masih menjadi rival terdekatnya dengan 42 poin, sedangkan Morbidelli dan Andrea Dovizioso sama-sama mengemas 31 poin setelah tiga seri.***

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x