Ini Dia 10 Manfaat Jantung Pisang Salah Satunya Bisa Cegah Penyakit Kanker

- 29 Oktober 2022, 16:34 WIB
10 manfaat jantung pisang apabila di konsumsi, salah satunya bisa mencegah penyakit kanker
10 manfaat jantung pisang apabila di konsumsi, salah satunya bisa mencegah penyakit kanker /Pexels/

KILASCIMAHI – Inilah 10 manfaat jantung pisang apabila di konsumsi, salah satunya bisa mencegah penyakit kanker.

Memiliki cita rasa yang nikmat, ternyata jantung pisang memiliki 10 manfaat untuk kesehatan mu lho.

Selain mencegah penyakit kanker, ternyata ada manfaat lain apabila kita mengkonsumsi jantung pisang.

Mari simak ulasan terkait jantung pisang dan 10 manfaatnya untuk kesehatan mu yang dikutip oleh kilascimahi.com dari akun TikTok @sunendra.id.

Baca Juga: Peringatan Hari Stroke Sedunia 2022, Yuk Cari Tau Seputar Penyakit Stroke!

Jantung pisang memiliki banyak kandungan didalamnya diantaranya ada serat, lemak, magnesium, vitamin E, kalium, kalsium, zat vesi, forfor, protein, dan karbohidrat.

Ini dia 10 manfaat yang bisa kamu dapatkan dari mengkonsumsi jantung pisang.

1.       Dapat mencegah penyakit kanker

2.       Mencegah penuaan dini

3.       Mengatasi masalah siklus menstruasi yang tidak lancar

Halaman:

Editor: Dwi Surya Andhika


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x