6 Peristiwa Penting di Bulan Rajab, Selain Isra Mi'raj, Ada Peristiwa Penting Lain Yang Wajib Kamu Tahu

- 3 Februari 2023, 15:25 WIB
6 peristiwa penting di bulan Rajab, selain Isra Mi'raj, masih ada beberapa peristiwa penting lainnya yang wajib kamu tahu.
6 peristiwa penting di bulan Rajab, selain Isra Mi'raj, masih ada beberapa peristiwa penting lainnya yang wajib kamu tahu. /Mantra Sukabumi /Tangkapan Layar YouTube Akhon Syaqeq

KILASCIMAHI -Bulan Rajab merupakan salah satu dari bulan haram yang ada di dalam kalender Hijriah.

Bulan Rajab adalah bulan ketujuh dalam kalender Hijriah, dimana salah satu peristiwa yang dimana kita sebagai umat muslim pasti mengetahuinya .

Dimana pada bulan Rajab Rasulullah SAW melakukan perjalanan dari Masjidil Haram ke Masjidil Aqsha, yang kita kenal dengan Isra Mi'raj.

Di bulan Rajab ini , setelah Rasulullah SAW melakukan perjalan Isra Mi'raj . Seluruh Umat muslim di seluruh memperingatinya dengan suka cita dan diharapkan bisa mengambil kebaikan dan mendapat keistimewaan syafaat dari Rasulullah SAW.

Baca Juga: Kapankah Puasa Ayyamul Bidh 2023 Dilaksanakan? Yuk Cek Jadwal Beserta Bacaan Niat Puasanya!  

Selain Isra Mi'raj, sebenarnya masih ada 5 Peristiwa penting yang terjadi di dalam bulan Rajab ini .

Tentu sebagai umat Muslim wajib mengetahuinya agar semua senantiasa selalu bersyukur , karena atas nikmat dan karunia-Nya lah kita masih merasakan bulan Rajab ini dengan keberlimpahan berkah.

Dikutip kilascimahi.com dari berbagai sumber, inilah 6 Peristiwa penting diantara bulan Rajab yang terjadi di zaman Rasulullah SAW.

1. Makhluk yang paling mulia yaitu Baginda Rasulullah Nabi Muhammad SAW sedang berada didalam kandungan sang ibunda Sayyidah Ummah binti Wahab.

2. Rasulullah SAW melakukan perjalan Isra Mi'raj dari Masjidil Haram ke Masjidil Aqsha dengan singkat, lalu meneruskan perjalanan ke Sidratul Muntaha.pada tanggal 27 Rajab.

Halaman:

Editor: Riffa Anggadhitya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x