Doa Mandi Wajib Haid Dan Tata Cara Mandi Usai Menstruasi

- 16 Maret 2023, 03:08 WIB
Simak bacaan doa mandi wajib haid bagi perempuan usai menstruasi
Simak bacaan doa mandi wajib haid bagi perempuan usai menstruasi /Pexels / Armin Rimoldi/

KILASCIMAHI - Simak doa mandi wajib haid yang harus dilakukan perempuan usai mengalami menstruasi.

 

Berbeda dengan laki-laki, doa mandi wajib usai haid bagi perempuan memiliki doa dan tata cara yang berbeda.

Para perempuan harus membaca doa mandi wajib haid jika akan membersihkan diri usai menstruasi.

Jika tidak membaca doa mandi wajib haid dan melaksanakan tata cara mandi junub yang benar, ibadah seperti sholat dan puasa tidak akan sah.

Baca Juga: Seorang Guru Cirebon Dipecat Lantaran Sebut 'Maneh' ke Gubernur Jabar, Ridwan Kamil: Saya Tidak Minta Dipecat

Untuk itu, simak ulasan kilascimahi.com part of Pikiran Rakyat Media Network (PRMN) berikut ini.

Allah SWT berfirman dalam Surah Al-Baqarah ayat 222 yang artinya:

“Mereka bertanya kepadamu tentang haid. Katakanlah: “Haid itu adalah suatu kotoran”.

Halaman:

Editor: Riffa Anggadhitya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x