Inilah Kumpulan Singkatan Bahasa Gaul Yang Populer Dikalangan Warganet, Apa Aja Ya?

- 10 Maret 2023, 09:30 WIB
Apa itu Miamabkassp dalam bahasa gaul yang viral di TikTok, simak penjelasannya
Apa itu Miamabkassp dalam bahasa gaul yang viral di TikTok, simak penjelasannya /Pixabay.com

KILASCIMAHI - Inilah beberapa kumpulan singkatan bahasa gaul yang populer dikalangan warganet, simak ulasannya.

Hampir semua kalangan kini kerapkali menggunakan bahasa atau singkatan kata gaul dalam percakapan sehari-hari nya. Tak heran juga karena bahasa gaul kini sudah menjadi trend disemua kalangan.

Kira-kira singkatan bahasa gaul apa aja sih? Yuk langsung simak ulasannya berikut ini.

Baca Juga: Act Fool Itu Apa Sih? Yuk Simak Arti Kata Act Fool dalam Bahasa Gaul Yang Populer Dikalangan Netizen!

Istilah kata yang menjadi bahasa gaul 2023 ini akhirnya memperkaya khazanah bahasa gaul khususnya, dan bahasa Indonesia pada umumnya.

Tidak sedikit pula istilah kata bahasa gaul 2023 ini yang berasal dari bahasa asing dan merupakan sebuah singkatan.

Inilah kumpulan istilah kata dalam bahasa gaul 2023 :

1. ASAP

ASAP adalah singkatan gaul bahasa Inggris yang ering digunakan anak muda yang berarti As Soon As Possible. Kata gaul ini biasa digunakan untuk menganjurkan kepada teman untuk melakukan secepat atau sesegera mungkin.

Halaman:

Editor: Baiq Aprilia Intan Sinara H.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x