Kumpulan Bahasa Gaul Yang Viral di Sosial Media, No 9 Ternyata Banyak Digunakan

- 22 November 2022, 08:20 WIB
Kumpulan Bahasa Gaul Yang Viral di Sosial Media, No 9 Ternyata Banyak Digunakan
Kumpulan Bahasa Gaul Yang Viral di Sosial Media, No 9 Ternyata Banyak Digunakan /Pixabay/PhotoMIX-Company
  KILASCIMAHI – Berikut ini 10 bahasa gaul yang sering digunakan di media sosial oleh netizen.
 
Jika kamu pengguna aktif sosmed mungkin sudah tidak asing lagi mendengar bahasa gaul.
 
Seperti kata, pap, mutual dan lainnya dalam bahasa gaul yang sering di jumpai di sosial media
 
Istilah atau singkatan bahasa gaul biasanya sering di jumpai di Twitter, Instagram dan TikTok..
 
Seperti Dikutip oleh kilascimahi.com dari akun TikTok @iiamcia, 10 arti kata bahasa gaul.
 
Berikut ini 10 bahasa gaul anak Twitter yang saat ini dipakai.
 
1. Base : mayoritas anak Twitter bergabung di base tertentu untuk menambah teman
 
2. Brb : nanti aku balik lagi
 
3. Dn : nama akun Twitter tanpa menggunakan “@”
 
4. uname : nama akun Twitter dengan menggunakan “@”
 
5. Dom : tempat tinggal pemilik akun Twitter tersebut
 
6. Header : sebutan terhadap gambar yang paling panjang dalam pada profil, tepat diatas foto profil Twitter
 
7. Mutual : followers
 
8. Mutualan : saling follow
 
9. Pap : biasanya digunakan ketika kamu meminta foto pada pengguna Twitter
 
10. RL : kehidupan nyata
 
Demikian ulasan mengenai sekumpulan bahasa gaul yang terdapat di sosial media.***
 
 

Editor: Kamariah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x