Dialog Its My Dream Not Her yang Viral di Serial Layangan Putus Ternyata Tidak ada Di Novel

- 22 Januari 2022, 10:00 WIB
Penulis Novel Layangan Putus, Mommy ASF menyebut cerita di webseries tidak menonjolkan perselingkuhannya.
Penulis Novel Layangan Putus, Mommy ASF menyebut cerita di webseries tidak menonjolkan perselingkuhannya. /Tangkapan layar YouTube The Sungkars

KILAS CIMAHI - “Oke-oke, fine. Kamu kerja keras buat aku sama Raya. Fine, thank you.Tapi yakin cuman buat aku sama Raya?

Terus ini apa? Lydia Danira itu siapa, Mas? Namanya ada di mana-mana lho, ini. Kamu sampe transfer berkali-kali ke dia pake rekening yang aku sendiri nggak tahu lho kamu punya, Mas.

Oh nggak cuma itu. Kamu beliin dia Penthouse seharga 5 M. It’s the fucking Penthouse. Terus, kamu bawa dia ke Cappadocia. Its my dream, not her. My dream, Mas..''

Tampaknya, penggalan scene saat Kinan meluapkan emosinya kepada Aris ini menjadi sangat fenomenal dan melekat di masyarakat.

Baca Juga: Kang Mus Preman Pensiun Cari Guru Bahasa Sunda buat Arteria Dahlan, Ada Apa Ya?

Bahkan, tak sedikit masyarakat yang memparodikan adegan dalam web series Layangan Putus itu melalui aplikasi Tik Tok atau Reels.

Layangan Putus yang diisi oleh aktor dan aktris seperti Reza Rahadian, Putri Marino hingga Anya Geraldine tersebut mampu menyita perhatian masyarakat.

Serial Layangan Putus juga dikaitkan dengan novel dengan judul yang sama. Bahkan penulis novel Layangan Putus yaitu Mommy ASF telah bersuara terkait serial yang sedang hits tersebut.

Mommy ASF belum lama ini memberikan pernyataan terkait apakah cerita di novel Layangan Putus sama dengan yang ditampilkan dalam serial.

Baca Juga: Polisi Pastikan Video Syur 61 Detik Mirip Nagita Slavina Palsu

Halaman:

Editor: Riffa Anggadhitya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x